Image of PERESEPSI ORANG TUA TERHADAP KONTRIBUSI PENDIDIKAN (STUDI KASUS DI MI NW 01 KEMBANG KERANG) TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Text

PERESEPSI ORANG TUA TERHADAP KONTRIBUSI PENDIDIKAN (STUDI KASUS DI MI NW 01 KEMBANG KERANG) TAHUN PELAJARAN 2020/2021



Penelitian ini bertujuan : (1) Untuk mengetahui persepsi orang tua di desa kembang kerang daya terhadap konribusi pendidikan anak di MI NW 01 kembang kerang tahun pelajaran 2020/2021. (2) Untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi persepsi orang tua di Desa Kembang Kerang Daya terhadap kontribusi pendidikan anak di MI NW 01 kembang kerang daya tahun 2020/2021.
Jenis penelitian yang digunakan adalah studi kasus dengan menggunakan pendekatan kualitatif bersifat deskriftif. Tekhnik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menggunakan metode wawancara dan dokumentasi. Data dianalis secara kualitatif yang terdiri dari tiga alur kegiatan yang terjadi secara bersamaan yaitu reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan atau verifikasi. Dalam penelitian ini penjamin keabsahan data dilakukan dengan perpanjangan keikutsertaan, ketekunan dan triangulasi.
Berdasarkan persesi orang tua di desa kembang kerang daya menunjukkan bahwa persepsi orang tua di desa kembang kerang daya terhadap kontribusi pendidikan anak adalah positif dan penting untuk anak, ini dilihat dari upaya orang tua yang ingin menyekolahkan anak mereka. Namun tidak semua orang tua dapat melanjutkan pendidikan anaknya ke jenjang yang lebih tinggi meski mereka menganggap penting untuk anak mereka. Ini karena faktor ekonomi. Ada beberapa faktor yang mempengaruhi persepsi orang tua terhadap kontribusi pendidikan (1) faktor pendidikan orang tua: (a) pendidikan rendah (b) pendidikan sedang (c) pendidikan tinggi (2) faktor pekerjaan orang tua: (a) penenum (b) pedagang (c) guru (PNS) (3) faktor penghasilan orang tua: (a) penghasilan rendah
(b) penghasilan sedang (c) penghasilan tinggi.
Kata kunci : Persepsi, Orang Tua, Kontribusi Pendidikan


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit STAI DARUL KAMAL : KEMBANG KERANG.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
SKRIPSI
Subjek
Info Detail Spesifik
SKRIPSI MAHASISWA PRODI PGMI STAI DARUL KAMAL NW KEMBANG KERANG
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini